• Latest News

    Powered by Blogger.
    Monday, September 2, 2013

    Profil Frank de Boer Pelatih Ajax Amsterdam

    Frank de Boer (pengucapan Belanda: [ˈfrɑŋk də.ˈbuːr]) (lahir 15 Mei 1970; umur 43 tahun) merupakan mantan pemain sepak bolaberkebangsaan Belanda. Dia pernah bermain untuk Ajax AmsterdamFC BarcelonaGalatasarayRangers F.C.Al-Rayyan, dan Al-Shamal. Di timnas, mencetak 13 gol dari 112 partai. Saat ini Frank menangani klub Ajax sejak tahun 2010.
    Frank de Boer tersingkir dari sepak bola pada April 2006. Dia bermain untuk timnas Belanda di 1994 dan 1998.

    Profil Frank de Boer
    Frank de Boer.jpg
    Informasi pribadi
    Nama lengkapFranciscus de Boer
    Tanggal lahir15 Mei 1970 (umur 43)
    Tempat lahirHoornBelanda
    Tinggi1.80 m (5 ft 11 in)[1]
    Posisi bermainBek
    Informasi klub
    Klub saat iniAjax Amsterdam (manajer)
    Karier senior*
    TahunTimTampil(Gol)
    1988–1999Ajax328(30)
    1999–2003Barcelona144(5)
    2003–2004Galatasaray15(1)
    2004Rangers15(2)
    2004–2005Al Rayyan16(5)
    2005–2006Al-Shamal1(0)
    Total519(43)
    Tim nasional
    1990-2004Belanda112 (13)
    Kepelatihan
    2010–Ajax
    * Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 10 Desember 2006.

    ‡ Penampilan dan gol di tim nasional
    akurat per 10 Desember 2006

    Ajax Amsterdam
    Stadion: Amsterdam ArenA (52.651)
    Pelatih: Frank de Boer
    Kapten: Siem de Jong
    Pemain Termahal: Christian Eriksen (16 juta euro)
    Musim Lalu: Juara
    • Blogger Comments
    • Facebook Comments
    Item Reviewed: Profil Frank de Boer Pelatih Ajax Amsterdam Rating: 5 Reviewed By: Unknown
    Scroll to Top