Friday, September 27, 2013

Ozil ke Arsenal, Ronaldo Kehilangan Guru ‘Ngaji’


ozil ronaldo
BERITA BOLA – Bursa transfer musim panas 2013-2014 telah berakhir dengan menyisakan berbagai cerita dan kisah yang tidak akan pernah habis untuk diulas dan dinikmati.

Mulai dari nilai transfer yang fenomenal hingga kepindahan pemain yang tidak pernah digadang-gadang sebelumnya.
Catatan menarik datang dari Liga Inggris dan Liga Spanyol dimana terjadi transfer pemain paling menghebohkan selama bergulirnya kompetisi sepakbola di kedua negara tersebut.
Kepindahan Gareth Bale dari Tottenham Hotspur ke Real Madrid memecahkan rekor transfer Rolando (CR7) dari MU ke Madrid. Bale berhasil digaet Madrid dengan banderol fantastis sebesar 100 juta euro atau sekitar 1,5 triliun Rupiah dengan gaji sebesar 10 juta Euro (150 miliar Rupiah) per tahun.
Transfer menghebohkan lainnya adalah kepindahan Mesut Ozil dari Madrid ke Arsenal. Banyak rumor yang beredar bahwa Ozil menjadi korban hadirnya Bale ke Estadio Santiago Bernabeu. Namun tidak sedikit pihak yang bertanya-tanya, mengapa harus Ozil yang dikorbankan.
Wajar saja banyak yang kecewa dengan kepindahan Ozil ke Arsenal, mengingat konsistensi permainan Ozil yang kerap memberikan kontribusi besar bagi keberhasilan Madrid selama ini. Simak saja, Selama tiga tahun berseragam Los Blancos, sejak 2010/2011, Oezil mencetak 19 gol serta mencatatkan 69 assist selama membela Madrid.
Salah satu yang sangat kehilangan dengan kepergian Ozil adalah Ronaldo. Selama ini Ozil selalu memanjakan CR7 dengan umpan-umpan akurat nya sehingga 168 gol mampu tercipta selama tiga musim terakhir di Madrid.
Bukan hanya itu yang membuat CR7 berang, Ozil yang dikenal sebagai seorang muslim yang taat tak sungkan-sungkan menjelaskan kepada Ronaldo tentang kandungan Al-Qur’an yang diamalkannya.
“Ozil membaca Ayat Al-Qur’an sebelum pertandingan, dan dia bahkan telah mengajarkan ayat-ayat dari kitab suci umat Islam tersebut kepada mantan rekan setimnya Ronaldo,” Demikian dilaporkan Daily Mail, kamis (5/9).
“Penjualan Ozil adalah kabar buruk bagi saya,” tandas Ronaldo.
Bagi Ronaldo, Ozil adalah rekan, sahabat sekaligus guru spiritual yang senantiasa memberikan support baik di dalam maupun di luar lapangan hijau

AS Roma Tatap Scudeto Musim Ini

Kevin Strootman (Foto: Soccernews)
Kevin Strootman (Foto: Soccernews)
LIGA ITALIA – Gelandang AS Roma, Kevin Strootman, menyatakan bahwa Juventus masih menjad favorit untuk memenangi Scudetto musim ini, tapiGiallorossi juga berada di posisi yang sama dengan Bianconeri.
 
Meskipun Roma memiliki start bagus dengan selalu menang di lima pertandingan pertama Serie A musim ini, Strootman merasa timnya harus tetap rendah hati ketika orang-orang mulai membicarakan gelar juara bagi Giallorossi.
 
“Juventus masih favorit untuk memenangkan Scudetto, tapi Roma juga berada di sana,” kata Strootman, sebagaimana dilansir Sky Sport Italia, Jumat (27/9/2013).
 
“Saya begitu terkesan dengan cara kami merayakan kemenangan di Sampdoria kemarin malam, semua ikut larut termasuk kitman,” tambah pemain internasional Belanda ini.
 
“Pelatih Rudi Garcia datang ke sini dan memperbaiki semuanya yang tidak berjalan dengan baik sebelumnya. Kami memiliki pemain-pemain hebat di sini, seperti talenta nyata yang dimiliki Miralem Pjanic, dan Daniele De Rossi yang tahu bagaimana melakukan segalanya,” jelasnya.
 
Strootman merupakan salah satu pembelian penting Roma pada jendela transfer musim panas tahun ini. Pemain berusia 23 tahun ini diboyong dari PSV Eindhoven dengan biaya mencapai 17 juta euro plus tambahan dua juta euro bila penampilannya memuaskan.
 
Penampilannya bersama klub ibukota Italia itu sejauh ini pun terbilang memuaskan, dan dia dia berharap performanya konsisten sepanjang musim. “Apa saya merasa tertekan karena investasi yang digelontorkan klub untuk saya? Tidak,” tegasnya.

Profil Cristian Gonzales "Arema Indonesia"

Cristian Gonzales
Cristian Gonzales
Nama Lengkap:Cristian Gerard Alfaro Gonzales
Nama Panggilan:El Loco
Tanggal Lahir:30 Agu 1975 (Usia 38)
Negara:Indonesia
Tinggi Badan:177 cm.
Berat Badan:80 Kg.
Peranan:Striker
Nomor Punggung:99
PENILAIAN
Loyalitas Ke Klub
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
3.0
Kreativitas
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
4.0
Diving
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
3.0
Dribbling Penguasaan Bola
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
4.0
Daya Tahan
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
4.0
Faktor Kecemasan
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
4.0
Sundulan
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
6.0
Naluri Penyelesaian
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
5.0
Menembak
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
6.0
Kecepatan
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
3.0
Kapasitas Kerja
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
3.5
Cristian Gonzales – Statistik Musim Ini
KompetisiTimLagaGolAssistKuningMerah
Indonesia Super LeagueArema3218040

Cristian Gérard Alfaro Gonzáles (lahir di Montevideo, Uruguay, 30 Agustus 1976; umur 37 tahun) merupakan seorang pemain sepak bola Indonesia yang dapat berposisi sebagai penyerang tengah ataupun penyerang tunggal. Ia telah 4 kali meraih gelar pencetak gol terbanyak Liga Indonesia dan telah mencetak 173 gol. Sebelumnya, ia merupakan warga negara Uruguay, namun sejak 1 November 2010, ia resmi menjadi warga negara Indonesia. Saat ini ia bermain untuk Arema Indonesia dan sejak 21 November 2010 juga bermain untuk tim nasional Indonesia.

Cristian adalah salah satu penyerang yang paling mematikan sepanjang sejarah kompetisi sepak bola Indonesia. Kemampuannya dalam menendang, mencetak gol, penempatan posisi, visi permainan, dan sundulan adalah andalannya. Disamping kemampuannya, ia juga terkenal memiliki fisik yang prima.
Pada saat bermain di Uruguay, ia ditugaskan sebagai gelandang serang. Produktivitasnya kurang baik sampai akhirnya ia hijrah ke Indonesia untuk bergabung dengan PSM Makassar dengan status bebas transfer, dan diplot sebagai penyerang. Dari sinilah ia membuktikan kualitasnya sebagai seorang penyerang handal.
Pada musim 2006, ia adalah pemain termahal di Liga Indonesia menurut data Badan Liga Indonesia dengan bayaran Rp 1,2 milyar
Pada tanggal 21 November 2010 Cristian Gonzales memulai debut sebagai anggota timnas sepak bola indonesia melawan Timor Leste dan langsung mencetak dua gol di debut pertamanya. Selanjutnya, ia masuk sebagai anggota inti Timnas Indonesia pada kejuaraan Piala Suzuki AFF 2010.
Setelah menikah, ia memiliki paspor Indonesia, istrinya adalah wanita Indonesia bernama Eva Nurida Siregar. Dari pernikahannya, ia memperoleh dua orang anak (Fernando dan Florencia). Ia juga telah mempunyai dua anak hasil pernikahan sebelumnya (Amanda dan Michael). Cristian memeluk agama Islam pada tahun 2003 karena dorongan dari istri dan lingkungan di Indonesia serta mengambil nama Mustafa Habibi.

Cristian Gonzáles dikenal dengan sikapnya yang temparamental. Sejak pertama kali merumput di Indonesia tahun 2003, dia sudah mendapat hukuman dari Komisi Disiplin PSSI sebanyak lima kali karena perilaku kekerasan terhadap lawan dan pelecehan terhadap wasit, akan tetapi hukumannya hampir tidak pernah dilaksanakan secara efektif karena ketua umum PSSI, Nurdin Halid, yang terkesan melindunginya. Bahkan untuk kasusnya yang ke-5, Badan Liga Indonesia mengaku tidak bisa berbuat apa-apa ketika hukuman larangan bermain yang seharusnya 12 bulan dibatalkan oleh Nurdin Halid ketika hukuman baru berjalan 3 bulan.  Hal ini dipertanyakan beberapa pihak, termasuk PSMS Medan yang menyatakan bahwa PSSI telah menghilangkan unsur pembelajaran dan Nurdin Halid sangat pilih kasih dalam memberi ampunan.
Berikut daftar kasus Cristian Gonzáles :
Terlibat perkelahian dengan sesama rekan timnya di Sud America, pada tahun 2000. Ia kemudian dikeluarkan manajemen klubnya dengan status bebas transfer.
Terlibat perkelahian dengan sesama rekan timnya di Deportivo Maldonado, pada tahun 2002. Ia kemudian dikeluarkan manajemen klubnya dengan status bebas transfer.
Pada putaran kedua Liga Indonesia 2004, Cristian memukul pengurus Persita Tangerang di Stadion Benteng. Dia dihukum setahun oleh Komisi Disiplin PSSI, namun bisa merumput kembali ketika hukuman baru berjalan 6 bulan.
Pada putaran final Liga Indonesia 2006, Cristian menanduk penyerang PSIS Semarang, Emanuel de Porras. Dia dihukum sebanyak tiga pertandingan untuk itu, namun tidak pernah dijalankannya.
Pada tahun 2007, dia meludahi wasit Hidayat ketika Persik Kediri dijamu Pelita Jaya. Dia dihukum sebanyak tiga pertandingan untuk itu, namun tidak pernah dijalankannya.
Di babak delapan besar Liga Indonesia 2007, dia berkelahi dengan bek Persija Jakarta, Herman Abanda. Namun lagi-lagi hukuman tiga pertandingan yang didapatkannya tidak pernah dilaksanakan.
Pada bulan November 2008, Komisi Disiplin PSSI menjatuhkan hukuman larangan bermain 1 tahun kepadanya karena memukul bek PSMS Medan, Erwinsyah Hasibuan. Dia mengajukkan banding ke Komisi Banding PSSI, namun bandingnya ditolak, dan Komisi Banding ikut menguatkan sanksi yang diberikan oleh Komisi Disiplin. Akan tetapi pada Februari 2009 dia dinyatakan boleh bermain untuk Persib Bandung setelah Ketua Umum PSSI Nurdin Halid memberikannya pengampunan.

Biodata Cristian Gonzáles
GONZALES PEKSI 02 493562417.jpg
Informasi pribadi
Nama lengkapCristian Gérard Alfaro Gonzáles
Tanggal lahir30 Agustus 1975 (umur 38)
Tempat lahirMontevideoUruguay
Tinggi1.77 m (5 ft 10 in)
Posisi bermainStriker
Informasi klub
Klub saat iniArema Indonesia (ISL)
Nomor10
Karier senior*
TahunTimTampil(Gol)
1995–1999Sud América13(1)
1997–1999→ Huracán Corrientes (pinjam)3(0)
2000–2002Deportivo Maldonado22(1)
2003–2004PSM Makassar56(32)
2005–2008Persik Kediri106(100)
2009–2011Persib Bandung72(41)
2011–2012Persisam Putra Samarinda32(18)
2012–Arema Indonesia (ISL)2(4)
Tim nasional
1994–1996Bendera Uruguay Uruguay U-20
2010–Bendera Indonesia Indonesia19(11)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 11 July 2012.

‡ Penampilan dan gol di tim nasional
akurat per 15 November 2011